Cara Install Wordpress pada Virtualmin

1. Buat virtual server terlebih dahulu.
2. Edit database untuk wordpress.
    Pilih Manage
    Klik Return to database list
    Klik User Permissions
    Kemudian klik Create new user
    Setting sesuai gambar di atas.
3. Upload file wordpress dari klien.
4. Extract File wordpress yang sudah di upload. Kemudian pindahkan semua file yang ada dalam folder Wordpress ke /home/blog/public_html.
5. Install wordpress melalui browser.
    Klik Ayo
    Isi dengan database yang sudah anda buat, kemudian klik Kirim.
    Klik Jalankan pemasangan
    Isi informasi yang dibutuhkan, jika sudah kilk Install Wordpress.
    Isi username dan password yang sesuai, kemudian klik Log masuk.
    Selesai...

Comments